Kolonel Inf. Arie Tri Hedhianto memaparkan, bahwa BIOS sangat bermanfaat untuk membantu peningkatan hasil panen para Petani, sehingga dapat meningkatkan Kesejehteraan Masyarakat, dan Kodam III/Siliwangi juga melakukan inovasi Kendaraan yang sudah tidak layak pakai dan kemudian dimodifikasi menjadi Kendaraan Babinsa yang bisa masuk ke wilayah-wilayah untuk membantu masyarakat sehingga dapat menciptakan suatu alat dengan menggunakan filterisasi untuk air sungai langsung bisa dikosumsi,” paparnya
“Bahwa Kasad juga melihat secara langsung hasil inovasi Kodim 0617/Majalengka agar dapat menciptakan penghemat BBM yang diberi nama AMR yang bisa menghemat hingga mencapai sekitar 40-50 persen, dan Kasad juga mengingatkan kepada seluruh Prajurit dan Keluarga besar Kodam III/Siliwangi untuk mewaspadai adanya ancaman radikalisme, agar dapat memantau dan mengantisipasi melakukan pembinaan kepada mereka dalam pemahaman yang baik, sehingga tidak terkontraminasi oleh pihak-pihak yang sengaja akan mengganggu persatuan dan kesatuan NKRI.
( JH / Siliwangi ).