Masih katanya, oleh karenanya pengurus Persikasi seharusnya yang memiliki basic sepak bola yang mumpuni, bukan menjadi pengurus karena ada kedekatan teman, dan atau kepentingan bisnis serta kepentingan kegiatan proyek APBD di Kabupaten Bekasi,” bebernya.
Dengan viralnya berita Persikasi terkait indikasi para pengurus Persikasi yang diduga jalan di tempat dan minim prestasi, serta telah menjadi sorotan pengamat dan mantan pemain sepak bola, meminta kepada Plt Bupati Bekasi, H. Ahmad Marjuki dapat segera melakukan pergantian pengurus Persikasi Kabupaten Bekasi. (JH/Red)