Politikus Muda PKB, Frits Saikat Akan Menggandeng Milenial

- Penulis

Sabtu, 21 Januari 2023 - 18:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BEKASI POSTKEADILAN  Politikus Muda Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kota Bekasi, Frits Saikat mengungkapkan partainya menerapkan strategi untuk menarik suara generasi muda yang diperkirakan mencapai angka 60 persen dari total pemilih pada Pemilu 2024.

Menurutnya, PKB akan mengedepankan tokoh-tokoh muda sebagai wajah partai, sekaligus menarik perhatian generasi muda dengan kebijakan-kebijakan yang menyasar pemilih muda. Keduanya dilakukan bersamaan.

Baca Juga :  Ketua TP. PKK Humbahas Ajak Bhayangkara, Persit, PKK dan DWP Dukung Gerakan Transisi PAUD ke SD

“Harus berbarengan ya. Tentu untuk terus mengingatkan dan mempertegas posisi PKB dalam memperbesar porsi pemuda pasti harus menampilkan politisi-politisi muda,” katanya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Untuk Pemilu 2024, Ia menegaskan, PKB juga menggandeng dan menyasar suara milenial.

Baca Juga :  Bupati Humbahas Hadiri RUPS Tahunan PT. Bank Sumut

“Karena era-nya sudah digital, perintahnya kami menggaet kaum milenial. PKB itu partai santri. Tapi, PKB terbuka bagi siapapun,” tegasnya.

Ia menyebut banyaknya pemilih muda (warga yang berusia 17-39 tahun) pada Pemilu mendatang bisa mempengaruhi peta politik di 2024 dengan cukup signifikan.

“Terutama meningkatkan akses pemilih muda terhadap medsos, dan tingginya perhatian mereka pada isu-isu kesehatan, ketenagakerjaan, lingkungan, demokrasi dan bahkan pemberantasan korupsi,” ujar dia.

Baca Juga :  Bupati Humbahas Hadiri Wisuda Angkatan IX dan Pengukuhan Angkatan XII SMA Unggul DEL

“Bagaimana mampu merebut kelompok milenial yang jumlahnya signifikan dengan menghadirkan berbagai literasi elektoral yang mencerdaskan bagi kelompok muda. Saya bahasakan upaya membangun ekosistem politik yang sehat dan mencerdaskan, secara nasional dan komunitas milenial,” pungkasnya. (Red)

Berita Terkait

Bawaslu Periksa KPU dan Tim Kampanye Pembagian Makanan dan Susu Gratis
Irma Hutabarat Caleg DPR RI Dari Partai PSI Jenguk Dapilnya Di Nias Selatan.
Penutupan UKW angkatan 63 PWI bonapasogit resmi 10 orang dinyatakan kompeten
Bupati Toba resmi buka kegiatan UKW Angkatan 63 di Toba.
Boydo Menjamin Keberlangsungan Peternak Babi Kota Medan.
Menunggu Kebijakan Presiden Jokowi, Gerlamata Akan Lakukan AKSI JAHIT MULUT
Silaturahmi Kebangsaan Polri Presisi Untuk Negeri, Wakapolri Ingatkan Pentingnya Menjaga Persatuan
Pj Gubernur Jabar Bey Machmudin Meminta Pengairan Sawah Jangan Ada yang Tersendat
Berita ini 23 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 24 Oktober 2023 - 17:02 WIB

Pesan website Property

Selasa, 24 Oktober 2023 - 16:08 WIB

Pesan website company profile

Selasa, 24 Oktober 2023 - 15:41 WIB

Pesan Website Sekolah

Selasa, 20 Desember 2022 - 09:34 WIB

MERCI MINT Gerakan Nasional SEHATI Sejuta Rumah Sehat Indonesia

Sabtu, 4 Juni 2022 - 15:58 WIB

Bersamamu Postkeadilan Karya Lagu Ciptaan Fauzy

Minggu, 6 Desember 2020 - 21:53 WIB

PUBLIKASI KINERJA 2020 DINAS KOPERASI USAHA KECIL DAN MENENGAH KABUPATEN BOGOR

Minggu, 6 Desember 2020 - 21:30 WIB

HASIL PELAYANAN DAN KERJASAMA YANG TELAH DILAKUKANOLEH DISDUKCAPIL KABUPATEN BOGOR

Minggu, 6 Desember 2020 - 21:15 WIB

PUBLIKASI KINERJA DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN BOGOR TAHUN 2020

Berita Terbaru

Advertorial

Bupati Toba resmi buka kegiatan UKW Angkatan 63 di Toba.

Rabu, 29 Nov 2023 - 23:23 WIB

Advertorial

Boydo Menjamin Keberlangsungan Peternak Babi Kota Medan.

Rabu, 29 Nov 2023 - 00:46 WIB

error: Peringatan: Pemilihan konten dinonaktifkan!!