Bupati Humbahas Terima Kunjungan BPK RI Perwakilan Sumut

- Penulis

Kamis, 2 Februari 2023 - 00:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

HUMBAHAS POSTKEADILAN Bupati Humbang Hasundutan Dosmar Banjarnahor SE didampingi Asisten Administrasi Umum Drs Janter Sinaga, Kepala BPKPD Drs Jhon Harry M.MA, Inspektur Drs BP Siahaan dan OPD lainnya menerima kunjungan kerja BPK RI Perwakilan Sumatera Utara di ruang kerja Bupati Humbahas, Selasa (31/1/2023). Kunjungan ini merupakan entry meeting dalam rangka pemeriksaan interim atas laporan keuangan Pemerintah Kabupaten Humbang Hasundutan 2022.

Baca Juga :  Jebakan Batman Rekonsiliasi Dana Desa. (Dana Desa Ratusan Juta  Potong Atas) Kadis BPMD : Saya Terkejut !

Bupati mengucapkan selamat datang dan selamat bertugas di Humbang Hasundutan dan siap bekerjasama dan terbuka dalam menyampaikan data-data terkait dalam pemeriksaan laporan keuangan dimaksud.. Bupati juga menyampaikan kepada pimpinan OPD agar koperatif dalam memenuhi permintaan data yang dibutuhkan oleh BPK RI Perwakilan Sumut.

Baca Juga :  Skill Competition Petugas Lakukan Survival Bagi Korban Jelang Hut Damkar

BPK RI Perwakilan Sumut akan bertugas di Kabupaten Humbahas selama 20 hari sejak 30 Januari sampai 18 Februari 2023. Edwin Mangasi Sianipar selaku pengendali teknis BPK RI Perwakilan Sumut mengatakan kehadiran BPK RI dalam pemeriksaan pendahuluan. Ini akan menilai dan menguji beberapa hal seperti menilai efektivitas system pengendalian internal (SPI), pengujian substantif terhadap akun-akun yang ada di laporan keuangan, Pengujian ketepatan pembayaran belanja pegawai, belanja modal, hibah, bantuan sosial dan BTT (belanja tidak terduga). BPK juga menyampaikan agar Pemkab Humbang Hasundutan dapat menyampaikan laporan keuangan pada akhir Februari 2023.

Baca Juga :  Putri Indonesia Perwakilan Sumut 2023 Tabitha Christabela Napitupulu Kunjungi SDN 173395 Dolok Sanggul

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

NCW Minta Sat Reskrim Polrestro Bekasi Kota Ungkap Kasus Pencurian di Rumah Makan Yang Sudah Berjalan Sebulan
Kejaksaan Agung Membangun Komunikasi Publik, Masyarakat Harus Tahu Kerja dan Kinerja Kejaksaan
Pengerjaan Proyek Peningkatan Jalan Lingkungan Dinilai Asal Jadi, Kepala Disperkimtan Diminta Turun Tangan
Kasus Rempang, NCW: Rakyat Rindu Sosok Jokowi Yang Peduli Dengan Jeritan Rakyat
Kepala SMAN 10 Kota Bekasi: Pengadaan Unit Mobil Sekolah Adalah Inisiatif Komite, Hal Sumbangan Tidak Dipaksakan
Tentang Sumbangan Dari Orang Tua Murid, Ini Penjelasan Kepala SMAN 4 Kota Bekasi
Panen diboikot Puskopad. Kini dipanen Orang Tak diKenal (OTK)
Ini Penjelasan Dirjen GTK Tentang PPPK Honorer
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 30 September 2023 - 17:08 WIB

NCW Minta Sat Reskrim Polrestro Bekasi Kota Ungkap Kasus Pencurian di Rumah Makan Yang Sudah Berjalan Sebulan

Sabtu, 30 September 2023 - 12:43 WIB

Kejaksaan Agung Membangun Komunikasi Publik, Masyarakat Harus Tahu Kerja dan Kinerja Kejaksaan

Sabtu, 30 September 2023 - 11:24 WIB

Pengerjaan Proyek Peningkatan Jalan Lingkungan Dinilai Asal Jadi, Kepala Disperkimtan Diminta Turun Tangan

Kamis, 28 September 2023 - 11:29 WIB

Kasus Rempang, NCW: Rakyat Rindu Sosok Jokowi Yang Peduli Dengan Jeritan Rakyat

Selasa, 26 September 2023 - 15:38 WIB

Kepala SMAN 10 Kota Bekasi: Pengadaan Unit Mobil Sekolah Adalah Inisiatif Komite, Hal Sumbangan Tidak Dipaksakan

Sabtu, 23 September 2023 - 16:39 WIB

Panen diboikot Puskopad. Kini dipanen Orang Tak diKenal (OTK)

Jumat, 22 September 2023 - 16:54 WIB

Ini Penjelasan Dirjen GTK Tentang PPPK Honorer

Jumat, 22 September 2023 - 13:10 WIB

Caleg Demokrat NURAINI Blusukan dan Silahturahmi Ke Posko PP Ranting Margahayu

Berita Terbaru

error: Peringatan: Pemilihan konten dinonaktifkan!!