RESTOCKING DIPERAIRAN UMUM DI DESA SUKMAJAYA

- Penulis

Kamis, 12 Maret 2020 - 11:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bogor, PostKeadilan – Tabur Benih Ikan (Restocking) di perairan umum adalah sebagai salah satu upaya memanfaatkan sumberdaya alam. Pengelolaan secara berkesinambungan perlu dilakukan secara bijaksana.

Dalam upaya meningkatkan pemanfaatan sumberdaya ikan di perairan umum serta terjaminnya kelangsungan usaha pemanfaatan sumberdaya ikan demikian, juga bagian tetap buat mempertahankan kelestarian sumberdaya ikan di perairan umum.

Karena kondisi tersebut diatas, Dinas Kelautan Perikanan dan Peternakan Kab. Bogor, Selasa (11/3/2020) itu melakukan Kegiatan Restocking Ikan di perairan umum daratan (sungai, waduk, embung, tuk dll.). Sebagai kegiatan rutin tahunan disamping mengharapkan adanya kemandirian dari masyarakat disekitar lokasi perairan umum, Dinas beri contoh lakukan kegiatan penebaran benih ikan.

Baca Juga :  6 Fraksi DPRD Humbahas Sampaikan Pandangan Umum Terhadap Nota Pengantar Bupati atas RAPBD T.A. 2022

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Giat tersebut, Dinas melalui Kepala UPT BBI Kelas A Rancabungur, Yeni beri bantuan sebanyak 30.000 ekor kepada warga desa Sukmajaya.

Bantuan itu disambut baik Kades Sukmajaya, Ecep Surasman. Hadir Sekdes Agus Salim, Babinsa Kec Tajurhalang Serma Sutarna, Babinsa Desa Sukmajaya Serka Agus AK, Pak Zainal Ketua Paguyuban Nanggela Desa Sukmajaya serta tokoh masyarakat setempat lainnya.

Yeni menjelaskan “tujuan kegiatan penebaran ikan (restocking) di perairan umum  adalah :
1. Untuk meningkatkan stok populasi ikan di perairan umum
2.Untuk melestarikan keanekaragaman sumberdaya ikan di perairan umum.
3. Untuk meningkatkan produksi ikan di perairan umum guna pemenuhan gizi bagi masyarakat.
4. Untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat di sekitar perairan umum melalui peningkatan pendapatan dan kesempatan kerja tambahan dari sektor perikanan.

Baca Juga :  Seminggu Festival Literasi 2022 di Balige

Ecep Surasman dalam sambut program Restocking yang di berikan Pemkab Bogor, sangat antusias dan beri apresiasi.


“Dengan adanya program Restocking di Situ Nanggareng ini, kiranya dapat dimamfaatkan oleh warga sekitar. Bisa terus berkembang sebagai Desa Wisata sehingga dapat menarik perhatian bagi para peminat rekreasi,” ujarnya.

Lebih lanjut Ecep menambahkan, bagaimana itu bisa terwujud.

“Kita harus menata, merapikan dan merawat Situ yang kurang lebih seluas 2 Ha ini dengan baik. Supaya warga masyarakat Desa Sukmajaya khususnya dan Desa Nanggerang bisa menikmati, memamfaatin hasil dari adanya Situ ini,” jelasnya.

Baca Juga :  Ombudsman Awasi Penyelenggaraan Pelayanan Publik di Humbahas

Senada dengan Kades, Sekdes Agus Salim sebut siapkan segala administrasi guna mendorong berkembangnya Situ ini.

Demikian dengan Babinsa Desa Sukmajaya, Serma Agus AK turut beri masukan serta mendukung program itu.

Demikian Ketua Panguyuban Nanggela Desa Sukmajaya, Zainal mengharapkan para pedagang dan masyarakat sekitar dapat memamfaatkan daerah wisata ini dengan baik dan ikut andil dalam perawatan. Dengan kesadaran diri sendiri, kita juga akan turut meminta ke Dinas PSDA agar menambahkan Joging track nya. Herman Ps

Berita Terkait

Bawaslu Periksa KPU dan Tim Kampanye Pembagian Makanan dan Susu Gratis
Irma Hutabarat Caleg DPR RI Dari Partai PSI Jenguk Dapilnya Di Nias Selatan.
Penutupan UKW angkatan 63 PWI bonapasogit resmi 10 orang dinyatakan kompeten
Bupati Toba resmi buka kegiatan UKW Angkatan 63 di Toba.
Boydo Menjamin Keberlangsungan Peternak Babi Kota Medan.
Menunggu Kebijakan Presiden Jokowi, Gerlamata Akan Lakukan AKSI JAHIT MULUT
Silaturahmi Kebangsaan Polri Presisi Untuk Negeri, Wakapolri Ingatkan Pentingnya Menjaga Persatuan
Pj Gubernur Jabar Bey Machmudin Meminta Pengairan Sawah Jangan Ada yang Tersendat
Berita ini 32 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 24 Oktober 2023 - 17:02 WIB

Pesan website Property

Selasa, 24 Oktober 2023 - 16:08 WIB

Pesan website company profile

Selasa, 24 Oktober 2023 - 15:41 WIB

Pesan Website Sekolah

Selasa, 20 Desember 2022 - 09:34 WIB

MERCI MINT Gerakan Nasional SEHATI Sejuta Rumah Sehat Indonesia

Sabtu, 4 Juni 2022 - 15:58 WIB

Bersamamu Postkeadilan Karya Lagu Ciptaan Fauzy

Minggu, 6 Desember 2020 - 21:53 WIB

PUBLIKASI KINERJA 2020 DINAS KOPERASI USAHA KECIL DAN MENENGAH KABUPATEN BOGOR

Minggu, 6 Desember 2020 - 21:30 WIB

HASIL PELAYANAN DAN KERJASAMA YANG TELAH DILAKUKANOLEH DISDUKCAPIL KABUPATEN BOGOR

Minggu, 6 Desember 2020 - 21:15 WIB

PUBLIKASI KINERJA DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN BOGOR TAHUN 2020

Berita Terbaru

Advertorial

Bupati Toba resmi buka kegiatan UKW Angkatan 63 di Toba.

Rabu, 29 Nov 2023 - 23:23 WIB

Advertorial

Boydo Menjamin Keberlangsungan Peternak Babi Kota Medan.

Rabu, 29 Nov 2023 - 00:46 WIB

error: Peringatan: Pemilihan konten dinonaktifkan!!