Masyarakat Keluhkan Lampu Penerangan Jalan Simpang Garuda Sampai Datuk Zakaria “Gelap Gulita”

- Penulis

Minggu, 9 Februari 2020 - 19:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tebingtinggi -Postkeadilan Masyarakat Keluhkan Lampu Penerangan Jalan Mulai dari Simpang Garuda sampai Datuk Zakaria Kelurahan Tebingtinggi Kecamatan Padang Hilir Kota Tebingtinggi “Gelap Gulita”.

Pantauan wartawan, Sabtu(8/2) malam terlihat sepanjang jalan lampu penerangan jalan sebagian gelap, hidup dan tidak berfungsi.

Baca Juga :  Dugaan Korupsi Anggaran Dana Desa Pananggangan Kecamatan Nainggolan Kabupaten Samosir

Kiki salah seorang warga Datuk Zakaria mengatakan bahwa lampu penerangan jalan di daerahnya gelap gulita dan sangat berbahaya sekali bila lewat sini karena banyak sekali sepeda motor dan mobil yanh lewat sini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Camat Percut Sei Pimpin Upacara Peringatan HUT Kemerdekaan RI ke 74 Dengan Hikmat

“Kita berharap sesegera mungkinlah ada perbaikan lampu penerangan jalan.

Hal senada dikatakan Legiman S berharap perbaikan lampu penerangan jalan segera diperbaiki dan dipasang karena sangat berbahaya sekali kalau gelap

Sementara B Tambunan mengatakan kalau lampu penerangan jalan gelap banyak resikonya seperti kecelakaan dan kita berharap segeralah di pasang oleh Pemko,”ujarnya.

Baca Juga :  PLN Balige Siap Melayani Keluhan Masyarakat

Sementara Anggota DPRD Tebingtinggi Kaharuddin Nasution mengatakan dampak gelapnya lampu penerangan jalan akan mengakibatkan rawan kriminal dan membuat resah masyarakat. Maka untuk itu Pemko segera melakukan pemeliharaan lampu jalan.

Berita Terkait

Masyarakat Apresiasi Kepedulian Pemdes Hilimaniamolo Akan Kebutuhan Yang Dianggap Utama.
DPD SUMUT BRAVO LIMA: DPD PBL akan berperan aktif melawan intoleransi.
Penggrebekan Di Penginapan, Oknum ASN Yang Diamankan Kini Dilepas?
LPK Anugrah munculkan 4 motif batik tenun (Ulos) bertempat jalan Halilintar no.6 kelurahan Siopat Suhu, kecamatan Siantar Timur kota Pematangsiantar.
Perangi NARKOBA DAN TOGEL, KAPOLRES Simalungun adakan Kunjungan ke Polsek Saberlawan Sumatera Utara
PLN Balige Siap Melayani Keluhan Masyarakat
Kapolda Beserta Ketua Bhayangkari Daerah Sumut Melaksanakan Penanaman Pohon
Telah Meninggal dunia Ibu Kandung Pemred Postkeadilan Kl. Kimsan Simare
Berita ini 58 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 September 2023 - 20:19 WIB

KCD Wilayah Tiga Jawa Barat Beri Penjelasan Terkait Sejumlah Berita

Kamis, 21 September 2023 - 18:47 WIB

Para Oknum PPK Pembangunan RPS Pada 2 SMK NEGERI, Akhirnya Ditetapkan Tersangka Dan Langsung Ditahan

Kamis, 21 September 2023 - 17:32 WIB

Akses Panen ditutup Puskopad TNI Bukit Barisan. Puluhan Warga Ramunia Mendatangi Kantor Gubernur Sumatera Utara

Kamis, 21 September 2023 - 00:30 WIB

Warga Ramunia Dilarang (Puskopkar “A” Bukit Barisan) Panen di saat Harga Beras Naik.

Rabu, 20 September 2023 - 10:29 WIB

Ayo.. Pendaftaran Seleksi Calon ASN Dibuka

Selasa, 19 September 2023 - 17:57 WIB

Partisipasi Bank Hana dalam global CSR Orientations Day

Selasa, 19 September 2023 - 12:24 WIB

Tokoh Wanita Di Tiga Perumahan silaturahmi dengan caleg dari partai Golkar Dapil Tujuh

Selasa, 19 September 2023 - 10:13 WIB

Jaksa Agung: Menjadi Seorang Jaksa Merupakan Upaya Pembelajaran Yang Tidak Berkesudahan

Berita Terbaru

Advertorial

Ayo.. Pendaftaran Seleksi Calon ASN Dibuka

Rabu, 20 Sep 2023 - 10:29 WIB

error: Peringatan: Pemilihan konten dinonaktifkan!!